Pansus I DPRD Bahas Raperda tentang Pemajuan Kebudayaan
Pansus I DPRD Bahas Raperda tentang Pemajuan Kebudayaan
Sekayu, Humas DPRD - Telah Dilaksanakan Rapat Pembahasan Panitia Khusus I DPRD Kabupaten Musi Banyuasin mengenai Raperda tentang Pemajuan Kebudayaan yang diadakan di ruang Rapat Fraksi Golkar DPRD Kabupaten Musi Banyuasin pada Hari Senin, (18/11/2024) Siang.
Rapat di pimpin oleh Ketua Pansus I DPRD Kabupaten Musi Banyuasin Indra Kesumajaya, S.H.,M.Si didampingi Sekretaris Pansus I DPRD Muhamad Isa dihadiri Anggota Pansus I DPRD, Bappeda, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Bagian Hukum Setda dan Kelompok Pakar/Tim Ahli DPRD Kabupaten Musi Banyuasin.
Rapat membahas tentang Revisi atau Perubahan penambahan dan pengurangan pada Raperda tentang Pemajuan Kebudayaan dengan sangat memperhatikan pasal per pasal tanpa terjadi kesalahan dalam Raperda, menguatkan Raperda dan tidak bertentangan dengan aturan yang lebih tinggi
irfan - Humas DPRD Kab. Muba
Kendedes - Humas DPRD Kab. Muba